Elektro
Cara Mengetahui Nomor Token Listrik yang Hilang
Apakah kalian pernah susah payah mencari cara mengetahui nomor token listrik yang hilang? Jika iya berarti kita sama. Kejadian kode token pln hilang atau lupa merupakan hal yang lumrah terjadi, padahal belum dimasukkan ke meteran listrik. Nah pada artikel ini admin akan berbagi tips apa saja yang dapat dilakukan apabila kita kehilangan nomor token listrik. […]